Overclocking VGA adalah hal bisa dibilang mudah kenapa? Karena VGA cenderung lebih stabil saat dioverclock dibanding dengan Memory dan Processor. Caranya pun juga mudah, anda tinggal mendownload beberapa software overclocking VGA lalu menyeting nilai yang ingin ditambahkan.

1. Cara Overclock VGA dengan Gigabyte Gamer HUD

- Download Sofware Gigabyte HUD nya disini >> Download <<
- Setelah Anda itu install software tersebut. lalu buka
- Setelah itu akan muncul tampilan seperti dibawah ini :



GPU <-- anda="" berarti="" br="" card="" clock="" graphic="">Shader <-- anda="" card="" clock="" div="" graphic="" kemampuan="" rendering=""> Memory <-- 2.kapasitas="" card5.="" dari="" div="" graphic="" lakukan="" penggeseran="" perlahan.="" scrollbar="" secara="">

- Gambar diatas mengunakan VGA NVIDIA 560GTX dan ketika sudah ditemukan nilai Overclock Maximalnya adalah :
GPU <-- 1000="" br="" mhz="">Shader <-- 2050="" br="" mhz="">Memory <-- 1180="" div="" mhz="">

Keterangan : Memory adalah bagian yang paling sensitif yang jika terlalu banyak digeser akan menyebabkan layaar anda akan berpenampilan aneh alias warna warni gitu breeh.
2. Overclocking VGA menggunakan  MSI AfterBurner
Cara tergolong sama dengan GIgabyte gamer HUD. anda hanya tinggal menggeser Settingan yang anda ingin gunakan. dan yang terpenting hati hati dengan Suhu VGA anda breeh :D Download Programnya disini.. DOWNLOAD MSI AFTERBURNER
3. Overclocking VGA Menggunakan Riva Tuner

  • Download RivaTuner DISINI 
  • Extract kemudian Install RivaTuner
  • Klik Next saja sampai dengan selesai
  • Jalankan aplikasi RivaTuner dan tunggu proses registry > Lalu OK
  • Pada Tab Main, klik panah Customize pada ForceWare Detected dan pilih gambar yang paling pojok kiri (System Setting)
  • Pada Tab OverClocking dan centang kotak Enable drive-level hardware overclocking dan klik Detect Now.
  • Sekarang kamu melihat status dan kecepatan VGA yang saat ini berjalan. Ganti standar 2D dengan performance 3D.
  • Naikkan sedikit demi sedikit Core Clock dan Memory Clock, lalu save dan apply.
  • Pilih Tab Fan, ganti auto control dengan direct control. Gerakkan persentase kipas menuju 60-80%, lalu save dan apply.
  • Sekarang coba anda mainkan game yang cukup berbobot (3D) untuk melakukan test apakah overclock berhasil. Jika berhasil coba naikkan kembali Core Clock dan Memory Clock sedikit demi sedikit dan jika tidak berhasil, coba turunkan Core Clock dan Memory Clock sedikit demi sedikit juga breeh. sama aja sih intinya kaya gunain Gigabyte Gamer HUD atau MSI Afterburner.
  • 0 komentar:

    Posting Komentar

     
    Top